CARA PERTAMA
Perhatikan 3 gambar berikut.
Pada gambar (1)
- Dilipat menjadi 2 bagian yang sama
- Bagian yang diarsir = 1/2
Pada gambar (2)
- Dilipat menjadi 4 bagian yang sama
- Bagian yang diarsir = 2/4
Pada gambar (3)
- Dilipat menjadi 8 bagian yang sama
- Bagian yang diarsir = 4/8
Dari gambar-gambar tersebut, terlihat luas daerah yang diarsir sama, sehingga:
1/2 senilai dengan 2/4 dan 4/8
atau 1/2 = 2/4 = 4/8
CARA KEDUA
Dengan mengalikan pembilang dan penyebut dengan bilangan yang sama.
Contoh:
1 x 2 = 2
4 x 2 8
1 x 3 = 3
4 x 3 12
1 x 4 = 4
4 x 4 16
Jadi, 1/4 ekuivalen dengan pecahan 2/8, 3/12, 4/16
atau 1/4 = 2/8 = 3/12 = 4/16
LATIHAN SOAL
Sebutkan 4 pecahan yang senilai/ekuivalen dengan pecahan 1/3 dan pecahan 3/4!
Diskusikan jawabanmu dengan temanmu!
3 comments:
3/9dan4/12,12/12
1/2,3/4,dan 4/6
Thank you
Post a Comment